Kata-kata mutiara, kata-kata motivasi, kata-kata bijak terbaik ini kami kumpulkan sebagai bahan penyemangat pribadi dan mudah-mudahan bisa memberi inspirasi bagi pengunjung semuanya. Tulisan dan catatan quote ini berasal dari tokoh besar dunia. Semoga artikel ini dapat memberi inspirasi bagi para pembaca semua untuk bisa menjalani hidup yang lebih baik.
When you set a goal,you program it into the subconscious; then the subconscious take on a power and starts moving you rapidly toward its goal. (Brian Tracy)
Ketika anda sudah merumuskan tujuan,maka Anda telah memasukannya kedalam pikiran bawah sadar anda,untuk selanjutnya pikiran itulah yang akan mengeluarkan power dalam menggerakkan langkah Anda mencapai tujuan.
The reason most major goals are not achieved is that we spend our time doing second things first. Don’t waste time getting things out of the way.Instead, get a jump start on completing your most important task fist .( Robert McKain ).
Alasan mengapa banyak sasaran gagal kita raih,karena kita telah mengguankan waktu kita untuk mengerjakan hal-hal yang kurang utama bagi sasaran kita.Jangan membuang-buang waktu untuk mengerjakan hal-hal yang di luar dari tujuan Anda.Sebaliknya,gerakan langkah Anda untuk menyelesaikan tugas yang paling utama bagi tujuan Anda.
There are three key reasons why it’s so critical to start with the end in mind: it gets you started right, it keeps you going right and it gets you where you need to go. ( jhon C.Maxwell).
Ada tiga alasan kunci mengapa kita perlu memulai sesuatu dari tujuan akhir (memiliki sasaran). Anda bisa memulai sesuatu dari titik yang tepat.Langkah anda akan selalu berada di jalur yang tepat.Anda akan di tunjukkan pada arah yang anda maksudkan.
Succesful people tend to become more successful because they are always thinking about their successes. (Brian Tracy).
Orang sukses cenderung menjadi lebih mudah meraih kesuksesan,karena mereka selalu berfikir tentang kesuksesan.
Our destiny changes with our thought, we shall become what we wish to become and do what we wish to do, when our habitual thought corresponds with our desire.
Nasib kita berubah dari berubahnya isi pikiran kita.Kita akan menjadi sosok yang kita inginkan untuk menjadi dan melakukan apa yang ingin kita lakukan,ketika pikiran kita sudah mempunyai kebiasaan bekerja sama dengan kemauan kita.
We must all suffer from one of two pains: the pain of discipline or the pain of regret. The difference is discipline weighs ounces while regret weighs tons. (Jim Rhon).
Kita akan mengalami penderitaan dari dua rasa sakit.Rasa sakit yang pertama adalah karena menaati disiplin dan rasa sakit yang kedua adalah karena menyesal (meninggalkan disiplin). Bedanya adalah,rasa karena disiplin hanya satu ons,sementara rasa sakit karena penyesalan seberat satu ton.
You can only be happy when you are in the process of achieving a goal. (Michael E. Angier)Anda hanya akan bahagia ketika Anda sedang menjalani proses untuk meraih tujuan.Great minds have goal, other have wishes. (learning Quote)
Pikiran orang besar mempunyai tujuan, sementara yang lain hanya mempunyai keinginan.
Where you will tomorrow is directly dependent on what you do today. (Nogame )Kemana langkah anda akan sampai esok hari,akan ditentukan sepenuhnya oleh apa yang anda lakukan hari ini.
The are many barriers to finding your genius:
Lack of belief
Lack of knowledge
Lack of Desire
Lack of hard work
(Jim Rhon).
Ada sekian hambatan yang menghalangi kita untuk menemukan kejeniusan kita, yaitu:
Keyakinan yang dangkal
Miskin ilmu pengetahuan
Lemah kemauan
Malas berusaha.
“Set priorities for your goals. A major part of successful living lies in the ability to put first things first. Indeed, the reason most major goals are not achieved is that we spend our time doing second things first.” (Robert J. Mckain)“The common conception is that motivation leads to action, but the reverse is true - action precedes motivation. You have to prime the pump and get the juice flowing, which motivates you to work on your goals. Getting momentum going is the most difficult part of the job, and often taking the first step is enough to prompt you to make the best of your day.” (Robert J. Mckain)
“Talk back to your internal critic. Train yourself to recognize and write down critical thoughts as they go through your mind. Learn why these thoughts are untrue and practice talking and writing back to them.” (Robert J. Mckain)“There is no achievement without goals.” (Robert J. Mckain)
“Success or failure is often determined on the drawing board.” (Robert J. Mckain)“Strategic planning will help you fully uncover your available options, set priorities for them, and define the methods to achieve them.” (Robert J. Mckain)
Sekian dulu kata-kata bijak - kata-kata motivasi - kata-kata mutiara Dunia. Semoga artikel ini benar-benar menjadi inspirasi bagi Anda, saya dan semua yang membaca artikel ini.
ConversionConversion EmoticonEmoticon